Senin, 28 November 2011

Profil Desa Bendosewu

PROFIL
DESA BENDOSEWU

1.  Sejarah Desa
A. Legenda Desa (Asal Usul)
     Untuk menggali sumber data sejarah berdirinya Desa Bendosewu diperoleh dari 2 orang tokoh masyarakat dan sesepuh Desa yaitu :
1. Nama           : Dwi Suyatno
     Umur            : 51 Tahun
     Pekerjaan     : Kasun
     Alamat          : Rt. 01, Rw. 02 Ds. Bendosewu  Kec. Talun Blitar
2. Nama           : Rudiantoro
     Umur            : 25 tahun
     Pekerjaan     : Sekretaris Desa
     Alamat          : Rt. 02, Rw. 01 Ds. Bendosewu  Kec. Talun Blitar
     Dengan sejarah Desa Bendosewu sebagai berikut, Pada tahun 1832 ada seorang yag bernama Singo Penganti, pendatang dari kerajaan Mataram yang juga anak buah dari Pangeran Diponegoro. Beliau merupakan orang pertama atau cikal bakal Desa Bendosewu. Wilayah Bendosewu awalnya merupakan hutan belantara yang banyak terdapat pohon Bendo, hingga akhirnya oleh beliau menamakan Desa ini dengan nama Bendosewu. Dan hingga kini makam beliau dikeramatkan ada di Dusun Tawang.
Secara berurutan nama-nama Kepala Desa yang pernah menjabat di Desa Jajar adalah sebagai berikut :

No
Nama
Masa Jabatan
1.    
Kartojudo
Tahun 1839 s/d 1889
2.    
Kartomedjo
Tahun 1889 s/d 1904
3.    
Dardjo
Tahun 1904 s/d 1915
4.    
Atmowijoyo
Tahun 1915 s/d 1932
5.    
Kartohardjo
Tahun 1932 s/d 1946
6.    
M. Romli
Tahun 1946 s/d 1971
7.    
Marhaban
Tahun 1971 s/d 1978
8.    
Aspar
Tahun 1978 s/d 1991
9.    
Munawir Muchsin
Tahun 1991 s/d 2007
10.          
M. Anwar Zein
Tahun 2007 s/d sekarang

B. Sejarah Pembangunan & Tata Pemerintahan Desa.
Bentuk pemerintahan adalah berupa Desa, yang dipimpin oleh seorang Kepala Desa yang dipilih oleh masyarakat melalui pemilihan secara langsung. Kegiatan Kepala Desa dalam menjalankan tugas-tugasnya di Desa dibantu oleh beberapa Perangkat lain, seperti Sekretaris Desa dan 2 orang Kepala Dusun serta perangkat lain.
Didalam Pemerintahan Desa dibentuk beberapa kelompok RT dan RW. Hal ini dimaksudkan untuk mempermudah pengawasan pemerintahan desa terhadap para anggotanya.


Pemerintahan Desa Secara administratif mempunyai 4 Dusun yang masing-masing dikepalai oleh seorang Kepala Dusun yaitu :

No
Nama Dusun
Nama Kasun
1.    
Bendosewu
Dwi Suyatno
2.    
Bendorejo
Djoko Purwoko
3.    
Bakulan
Isnari
4.    
Tawang
Mukarom

2.  Profil Desa
A.    Geografis Desa
Desa Bendosewu merupakan bagian dari Wilayah Kecamatan Talun yang berada pada ketinggian + 168 m diatas permukaan laut, terletak sebelah selatan dari Pusat Kecamatan Talun dengan jarak + 5 Km. adapun batas-batas wilayahnya adalah sebagai berikut :
- Sebelah Utara           : Desa Wonorejo
- Sebelah Selatan       : Desa Jabung
- Sebelah Barat           : Desa Jeblog
- Sebelah Timur          : Desa Duren
Sebagian Wilayah Desa Bendosewu merupakan tanah dataran dan sebagian besar merupakan tanah persawahan yang baik untuk perikanan & bercocok tanam seperti Padi, Jagung, dll.
B.    Luas Wilayah dan Tata Guna Lahan
Luas wilayah Desa Bendosewu sekitar 499,12  Ha yang terdiri dari :
·      Lahan Sawah                             : 252,075   Ha
·      Lahan Tegalan/Pekarangan      : 71,800     Ha
·      Lahan Pemukiman                    : 95.480     Ha
·      Lahan Perkebunan                    :                 Ha
·      Lapangan                                   : 1.350       Ha
·      Jalan                                          : 5.340       km
·      Kuburan                                     : 0.25         Ha
C.   Kependudukan (Demografi) Desa
Penduduk merupakan salah satu modal dasar pembangunan, untuk itu perlu mendapatkan perhatian yang besar, utamanya dalam hal peningkatan kemampuan dan keikutsertaannya dalam menentukan arah dan kebijakan pembangunan Desa.
Data penduduk Desa Bendosewu (Pendataan akhir Tahun 2007) adalah sebagai berikut :
·      Penduduk Pria                        : 2.683          Jiwa
·      Penduduk Wanita                   : 3.082          Jiwa
·      Bayi lahir                                 : 69               Jiwa
·      Meninggal Dunia                     : 52               Jiwa
·      Kepala Keluarga (KK)             : 1.507          Jiwa
·      KK Miskin                                : 493             KK
·      Pengangguran                        : 178             Jiwa
D.   Mata Pencaharian Penduduk
·      Petani                                      : 1.835          Orang
·      Buruh Tani                              : 565             Orang
·      Buruh/Swasta                         : 857             Orang
·      Peternak                                 : 189             Orang
·      Pedagang/Pengusaha            : 803             Orang
·      Pegawai Negeri                      : 285             Orang
·      TNI/POLRI                              : 116             Orang
·      Pengrajin/Industri RT              : 365             Orang
·      Tukang                                    : 25               Orang
·      Angkutan                                 : 56               Orang
·      Lainnya                                   : 879             Orang
E.    Kondisi Infrastruktur Dasar
Keadaan infrastruktur dasar sebagai pendukung kehidupan masyarakat di Desa Bendosewu dapat digambarkan sebagai berikut :
1.    Prasarana Pertanian
Keberadaan sungai dan sarana/prasarana  irigasi :
- Sungai                          : 3 buah
- Saluran Primer            : 4.000 meter
- Saluran Tersier            : 7.000 meter
- Dam pembagi              : 12 buah
2.    Perhubungan
Jalan dan Jembatan :
- Jalan Kabupaten          : 2 km
- Jalan Desa (aspal)       : 11 km
- Jalan Desa (tanah)      : 4 km
- Jembatan Beton          : 8 buah
- Jembatan biasa           : 10 buah
F.    Prasarana Sosial
·         Prasarana Pendidikan
- Jumlah TK                   : 6 buah
- Jumlah SD                   : 4 buah
·         Prasarana Kesehatan
- Jumlah Posyandu        : 7 buah
- Jumlah Bidan Desa     : 1 orang
- Jumlah Dukun terlatih :  1 orang
·         Tempat Peribadatan
- Jumlah Masjid             : 6 buah
- Jumlah Musholla         : 19 buah
- Jumlah Pura                :  1 buah


ALOKASI DANA & HASIL KEGIATAN PPK
T.A. 2003 – 2007

NO
TAHUN ANGGARAN
JENIS KEGIATAN
VOLUME
PENDANAAN
PPK
SWADAYA
1
2
3
4
5
6
1
2003
a. SPP
11 orang
9.746.000
0
b. Jalan Telford
2.650 x 3 m
75.949.000
75.079.000
2
2004
a. SPP
9 orang
5.262.000
0
b. Aspal
2.670 x 3 m
98.646.000
52.500.000
3
2005
a. SPP

8.420.000
0
b. Jalan telford
437 x 3 m
17.578.000
9.075.000
4
2006
a. -



b. -



5
2007
a. Jalan Aspal
890 x 3 m
81.349.500
7.750.000
b. SPP
5 orang
10.000.000
0
JUMLAH
306.950.500
144.404.000



4 komentar:

seng anyar endi kok ngk di audit.......,

Seng anyar lurahe kok rung di audit

Jek panggah lawas sing 2015 mana.


..

Singo Penganti itu adalah nama salah satu khodam pusaka. Beliao bernama R. Cokro Hadi. Sarean beliau berlokasi du wilayah Dusun Tawang.

Posting Komentar